Kode Etik Berdasarkan Konferensi 9 Januari 2011 Adalah:
Kode Etik Fansub :
1. Harus Ikhlas.
2. Saling bantu sesama fansub.
3. Fansub yang lain boleh merilis film yang sudah di sub sebelumnya, secara bersamaan ataupun tidak.
4. Jangan saling menjatuhkan fansub.
5. Punya sarana, seperti chat, blog, email atau website.
6. Sediakan watermark.
7. Optional .com.
Kode Etik Fans, dalam hal ini adalah anda sekalian yang mendownload hasil project seluruh fansub Indonesia, sebagai berikut :
1. Jangan komplain jika sub cacat.
2. Jangan banyak protes, tentang lambat rilis, karena fansubber juga manusia.
3. Kata-kata tidak senonoh, Ban IP.
4. Dilarang keras menjual dan mengambil keuntungan dari hasil project Fansub.
5. Dilarang keras melakukan reupload.
6. Tidak diperkenankan untuk melakukan reupload, lalu menampilkannya kembali di weblog yang anda gunakan untuk link downloadnya, atas nama sendiri. Link download harus langsung dari postingan fansub.
Aturan dan peraturan ini seeaktu-waktu bisa bertambah atau diubah dan berlaku diseluruh Fansub Indonesia.
Kode Etik??
4/
5
Oleh
Sasuke Kurosaki
Terima kasih sudah membaca. Jangan lupa tinggalkan komentar yang sopan dan komentar dengan link akan dihapus, Thx!!